Seputar informasi teknologi internet dan Android

Cara Mudah Menghapus Aplikasi Bawaan Ponsel Tanpa Root

blogger templates

Cara Mudah Menghapus Aplikasi Bawaan Ponsel Tanpa Root

Beberapa dari Anda mungkin sudah mengetahui bahwa ada beberapa cara untuk mencopot (uninstall) aplikasi bawaan di perangkat Android. Bisa melalui menu Setting, dari Play Store dengan cara menunduh aplikasi pihak ketiga yaitu Clean Master atau bisa pula dengan cara yang akan kita bahas, yaitu menggunakan aplikasi CCleaner yang bisa anda unduh di Play Store.
Apapun cara yang Anda pilih, tujuannya hanya satu; yakni mencopot aplikasi yang tidak lagi digunakan. Jika pilihan Anda jatuh dengan menggunakan aplikasi CCleaner, maka tutorial ini wajib Anda baca sampai tuntas.
  • Langkah pertama yaitu Jalankan aplikasi CCleaner di perangkat Android Anda, atau jika anda belum punya, silahkan unduh terlebih dahulu dari Play Store. Jika sudah siap, tap tombol menu lalu pilih App Manager. Berikutnya Anda akan mendapati daftar aplikasi yang dibagi menjadi tiga kategori yaitu; Installed, System dan Disabled. Dari sana, anda tap ikon tong sampah.

CCleaner selain membantu Anda untuk uninstall aplikasi yang tidak diperlukan lagi, juga bisa digunakan untuk menghapus cache
  • Langkah selanjutnya tandai aplikasi mana yang akan anda copot lalu tap tombol Uninstall. Terakhir anda tap tombol OK.



Aplikasi CCleaner dibagi atas tiga kategori, Anda bisa memilih aplikasi mana yang mau dicopot
  • Selesai, sekarang Anda akan melihat notifikasi singkat yang menginformasikan bahwa proses uninstall yang telah anda buat sudah berhasil dilakukan.

0 Response to "Cara Mudah Menghapus Aplikasi Bawaan Ponsel Tanpa Root"

Post a Comment